MPPL - ETS

Navinda Meutia
05111640000015
MPPL - E

Evaluasi Tengah Semester

1. KAK Aplikasi MyIndihome



2. Ruang Lingkup Proyek
  • Sistem merupakan sistem berbasis web.
  • Sumber daya manusia yang digunakan sebagian besar merupakan sumber daya dengan pengalaman di bidang informatika.
  • Sistem akan memiliki dua pengguna, yaitu Administrator (Indihome) dan End User (Pelanggan).
  • Waktu pengerjaan proyek adalah selama 12 minggu terhitung dari diterimanya dan disetujuinya proyek dari pihak Indihome, P.T. Telkom.
  • Dana yang disediakan untuk pengembangan proyek adalah Rp 250.000.000 (Dua Ratus Lima Puluh Juta Rupiah).


3. Proses - Proses dalam Manajemen Proyek
  • Perencanaan dan persiapan Sistem
  • Perancangan Sistem
  • Pembangunan Sistem
  • Uji Coba Sistem
  • Maintenance dan Support
  • Pelatihan bagi calon pengguna sistem
  • Penyusunan Laporan serta dokumentasi sistem


4. Keuntungan penerapan manajemen proyek
  • Dapat memberikan kualitas hasil proyek yang baik
  • Dapat mengukur pencapaian pada rencana
  • Waktu pelaksanaan proyek atau pembangunan sistem tertata
  • Kebutuhan biaya lebih terencana
  • Koordinasi dengan vendor lain lebih baik
  • Dapat mengetahui apabila sasaran tidak tercapai


5. Fitur yang diimplementasikan untuk proyek Sistem Informasi pada MyIndihome
  • Registrasi pelanggan Indihome
  • Pelacakan layanan yang telah diterima pelanggan
  • Informasi paket layanan Indihome
  • Menentukan penjadwalan kedatangan teknisi Indihome
  • Penilaian pelanggan untuk layanan Indihome
  • Informasi kantor Indihome terdekat


Comments